Soal Kedokteran

Informasi Biaya Pendidikan Prodi Kedokteran UM Surabaya

Pendirian Fakultas Kedokteran UMSurabaya didukung oleh Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga sebagai pengampu berdasarkan Perjanjian Kerjasama (MoU) No.130/UN3.1.1/KS/2014 dan Nomor: 244/MoU/II.3.AU/F/2014 yang didahului dengan Nota Kesepahaman Nomor: 3/UN3/DN/2013 dan Nomor: 071/MoU/II.3.AU/F/2014 antara Universitas Airlangga dengan Universitas Muhammadiyah Surabaya tanggal 4 Februari 2014.

Atas berkat rahmat Allah SWT, maka pada tanggal 28 Maret 2016, pendirian Fakultas Kedokteran telah mendapatkan izin dari Kemenristekdikti.

Berikut ini akan kami sampaikan Informasi Perkiraan Biaya Pendidikan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya) untuk Tahun Akademik 2022/2023., sebuah Fakultas Kedokteran Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang cukup ternama di Indonesia. Biaya kuliah (pendidikan) tersebut terutama untuk Prodi Kedokteran jenjang Strata 1.

Biaya Pendidikan Fakultas Kedokteran - Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya)

Jenjang Program Studi Dana Pengembangan Biaya Pendidikan Website Prodi
Sarjana (S-1)Kedokteran UmumRp. 225.000.000 Rp. 28.500.000um-surabaya.ac.id
Profesi Dokter -- -- um-surabaya.ac.id

Semoga informasi tentang Informasi Biaya Pendidikan Prodi Kedokteran UM Surabaya yang kami publikasikan dapat bermanfaat, Amin Ya Allah Ya Rabbal 'Alamin!

Sumber:
- um-surabaya.ac.id
- fk.ujiantulis.com

Post a Comment

0 Comments